Seorang penyerah tidak pernah menang.
Seorang pemenang tidak pernah menyerah.
Menang
Saya tidak terikat untuk menang, tapi terikat untuk menjadi benar.
Saya tidak terikat untuk berhasil, tapi terikat untuk hidup dengan terang yang saya miliki.
Saya harus beridiri dengan pihak yang benar, berdiri dengannya pada saat ia benar, dan berpisah darinya saat ia salah.
Seorang pecundang tak tahu apa yang dilakukannya bila kalah, tapi sesumbar apa yang dilakukannya bila menang. Sedangkan pemenang tak berbicara apa yang akan dilakukannya bila ia menang, tetapi tahu apa yang dilakukannya bila ia kalah